Menentukan Tipe Paragraf
- Pada menu home pilih paragraf dialog box, seperti gambar di berikut
- Setelah muncul paragraf dialog box pilih tipe paragraf yang diinginkan baik tipe none, first line, atau hanging, seperti gambar berikut :
Menentukan Spasi Sebelum atau Sesudah Paragrap
Untuk merubah spasi/jarak antara sebelum atau sesudah paragrap, ikuti langkah berikut:
- Pilih paragraf yang akan dirubah.
- Klik Page Layout, pada grup Paragraph, klik tanda panah Spacing Before atau Spacing After dan masukkan nilai yang diinginkan .
thanks infonya
BalasHapus